Kemarin ada temen yang menanyakan gimana cara buat blog, saya suruh cari saja di mbah google banyak tutorialnya. Ternyata nggak semua orang itu tau bagaimana membuat sebuah blog. Mungkin bagi para sang master di dunia internet bagaikan membalikan sebuah tangan kalau hanya membuat blog, tapi bagi yang baru terjun di dunia maya atau internet ya mungkin masih bingung, sama seperti saya juga masih newbie hehehe. Nah dari situ www.ekowiner.web.id dapat inspirasi untuk membagi tips Cara Membuat Blog Cepat Dan Mudah 2015. Yang diperlukan untuk membuat blog yaitu harus mempunyai akun gmail, belum punya akun gmail? coba lihat Cara Membuat Akun Gmail Dengan Mudah Dan Gratis. Kalau sudah punya akun gmail ya langsung saja buka www.blogger.com, nanti akan muncul halaman seperti berikut :

Cara Buat Blog Gratis Dan Mudah
Langkah pertama :
  • Isi alamat email
  • Isi Password
  • Lau klik Masuk
Setelah itu akan tampil halaman berikut :

Cara Buat Blog Gratis Dan Mudah
  • Lalu klik Lanjutkan Ke Blogger dan muncul lagi halaman ini :

Cara Buat Blog Gratis Dan Mudah

  • Lalu klik Blog Baru dan akan tampil halaman seperti ini :

Cara Buat Blog Gratis Dan Mudah
  • Judul : Isi sesuai dengan apa yang akan di bahas di blog 
  • Alamat : Isi dengan pilihan sobat sendiri mau pakai apa saja terserah
  • Template : Pilih salah satu template 
  • Lalu klik Buat blog (yang dilingkari merah)
Selanjutnya tampil halaman berikut :

Cara Buat Blog Gratis Dan Mudah


Nah sudah jadi tuh membuat blog nya, tinggal sobat buat artikel/ postingannya..
Selamat mencoba,,,

Semoga bermanfaat...!!!

Sumber : http://ekoninjarr.blogspot.com/2015/02/cara-buat-blog-gratis-dan-mudah.html

2 comments: